BIMBINGAN TEKNIS RELAWAN PENGAWAS PEMILU UM BENGKULU TAHUN 2024

Dalam mengawal Pemilu Presiden dan Wakil Presiden Tahun 2024, BAWASLU Kota Bengkulu bekerjasama dengan UM Bengkulu untuk mengawasi proses Pemilu yang berlangsung pada tanggal 14 Februari 2024.UPT Kemahasiswan UM Bengkulu menyelenggarakan Bimbingan Teknis Pemilu 2024 untuk mahasiswa UM Bengkulu yang diberi surat mandat untuk mengawasi Pemilu di setiap TPS yang ada di daerah masing-masing. Provinsi Bengkulu memiliki 9 Kabupaten , yaitu :

  1. Kabupaten Bengkulu Selatan
  2. Kabupaten Bengkulu Tengah
  3. Kabupaten Bengkulu Utara
  4. Kabupaten Kaur
  5. Kabupaten Kepahiang
  6. Kabupaten Lebong
  7. Kabupaten Mukomuko
  8. Kabupaten Rejang Lebong
  9. Kabupaten Seluma

Penyampaian materi Bimbingan Teknis disampaikan oleh Bapak Rasman, M.I.Kom selaku Kepala Unit Pelaksana Teknis (UPT) Kemahasiswaan UM Bengkulu pada tanggal 29-30 Januari 2023 di Aula Ahmad Dahlan Kampus 4 UM Bengkulu.

Loading

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *