MAHASISWA UM BENGKULU MENGIKUTI POMNAS TAHUN 2025

Pelaksanaan Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (POMNAS) XIX Jawa Tengah 2025 yang dilaksanakan pada 19-27 September 2025. UM Bengkulu mendelegasi atlet mahasiswa cabang olahraga Karate, Pencak Silat dan Taekwondo dengan total atlet 9 orang. Laga POMNAS ini dilakukan di dua tempat yaitu di Surakarta (Solo) dan Semarang, pelaksanakan pembukaan dilaksanakan di diselenggarakan di Muladi Dome, Universitas Diponegoro (UNDIP) Semarang, pada 19 September 2025.

Keberlangsungan kegiatan ini tentunya tidak lepas dari dukungan penuh dari Universitas Muhammadiyah Bengkulu, Pemerintahan Daerah Kota Bengkulu, Badan Pembina Olahraga Mahasiswa Indonesia (BAPOMI) Bengkulu dan Bank Bengkulu.

Pelaksanaan Cabor Pencak Silat dilaksanakan di Solo (Surakarta), dan Cabor Karate dan Taekwondo dilaksanakan di Semarang. Adapun nama atlet yang didelegasikan yaitu

Cabang Olahraga Karate :

  1. Nabila Syacen dari Program Studi Pendidikan Matematika
  2. Ayu Diliani dari Program Studi Ilmu Keperawatan
  3. M. Fikri Habib Juliansyah dari Program Studi Ilmu Hukum

Cabang Olahraga Taekwondo :

  1. Rafa Chenuris dari Program Studi Teknik Informatika
  2. Khulaisa Humairoh dari Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris
  3. Saci Novelendri Indah Putri dari Program Studi Ilmu Hukum

Cabang Olahraga Pencak Silat :

  1. Arta Reffan Ajang Pratama Prodi Ilmu Hukum
  2. Saprawi Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam
  3. M. Dzaki Dalis Prodi Ilmu hukum

Cabang Olahraga Karate

Ayu Diliani dari Program Studi Ilmu Keperawatan
Nabila Syacen dari Program Studi Pendidikan Matematika
M. Fikri Habib Juliansyah dari Program Studi Ilmu Hukum

Cabang Olahraga Pencak Silat

Arta Reffan Ajang Pratama Prodi Ilmu Hukum
Saprawi Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam
M. Dzaki Dalis Prodi Ilmu hukum

Cabang Olahraga Taekwondo

Khulaisa Humairoh dari Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris
Rafa Chenuris dari Program Studi Teknik Informatika
Saci Novelendri Indah Putri dari Program Studi Ilmu Hukum

Dokumentasi Pembukaan POMNAS di Muladi Dome, Universitas Diponegoro

Screenshot di vidio atlet tanding

Loading